Repositori Wilmar Bisnis Indonesia: Recent submissions
Now showing items 261-280 of 685
-
Agribisnis Hortikultura, Analisis Kelayakan Finansial Budidaya Tanaman Selada (Lactuca sativa var. crispa L) Hidroponik Berdasarkan Jarak Tanam di Kebun Green Feast Pada Hidroponik Rakit Apung.
(PSAH, 2021-11-26)Selada merupakan salah satu sayuran daun yang banyak diminati dengan nilai ekonomis yang tinggi. Hal tersebut membuat selada menjadi salah satu sayuran daun yang potensial untuk dibudidayakan secara hidroponik. Oleh sebab ... -
Analisis Strategi Bersaing Benih Timun di PT Benih Citra Asia Untuk Meningkatkan Penjualan Monas F1
(PSAH, 2022-12-17)Buah timun merupakan hasil tanaman hortikultura yang tergolong dalam komoditi tanaman sayuran yang banyak diproduksi di berbagai daerah. Tingginya kebutuhan akan buah timun yang diikuti dengan jumlah produksi dari tanaman ... -
Pembandingan Kelayakan Usaha Penyulingan Minyak Serai Wangi Pada Beberapa Skala Produksi Di CV Lewis Pea Abadi, Kabupaten Samosir.
(PSAH, 2023-01-13)Minyak serai wangi merupakan salah satu komoditas minyak atsiri yang mempunyai potensi untuk diusahakan. CV Lewis Pea Abadi adalah sebuah usaha di bidang produksi minyak serai wangi yang berlokasi di Kabupaten Samosir. ... -
Strategi Bauran Pemasaran Produk dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian Untuk Meningkatkan Penjualan Sayuran di Tante Sayur Jakarta.
(PSAH, 2023-01-30)Sayuran merupakan salah satu komoditas hortikultura yang berkembang pesat di Indonesia. Permintaan sayuran meningkat lima kali lebih tinggi selama pandemi. Peningkatan penjualan Tante Sayur di tahun 2019-2020 sebanyak ... -
Analisis Strategi Pemasaran Tanaman Hias Marigold (Tagetes Erecta L.) di PT Bina Usaha Flora (BUF), Cianjur, Jawa Barat.
(PSAH, 2022-12-08)Tanaman hias termasuk salah satu komoditas hortikultura yang perkembangannya termasuk cepat karena memiliki nilai ekonomi yang cukup tinggi. Salah satu jenis tanaman hias yang banyak diminati terutama di PT BUF adalah ... -
Analisis Perbandingan Kelayakan Usaha tani Bawang Merah (Allium Cepa. L) Menggunakan Teknologi Irigasi Tetes Dengan Teknik Budidaya Secara Konvensional
(PSAH, 2023-02-27)Tanaman bawang merah merupakan komoditas sayuran yang sudah sejak lama dibudidayakan oleh petani secara intens. Komoditas ini mampu memberikan sumber penghasilan dan peluang kerja sehingga memberikan kontribusi peningkatan ... -
Analisis Usahatani Budidaya Bayam (Amaranthus tricolor) Hidroponik Sufi Agrifarm
(PSAH, 2023-01-16)Bayam merupakan komoditas hortikultura yang memiliki nilai ekonomi dan mudah diserap oleh pasar. Salah satu yang mempengaruhi tingkat produksi dan perkembangan bayam adalah jenis varietas benih yang digunakan. Secara ekonomi ... -
Kelayakan Bisnis Tomat Cherry (Solanum lycopersicum var.) Hidroponik Berdasarkan Media Tanam dengan Sistem Irigasi Tetes di Kebun Green Feast.
(PSAH, 2022-09-22)Tomat cherry merupakan komoditas hortikultura yang memiliki nilai ekonomi cukup tinggi. Salah satu yang mempengaruhi pertumbuhan dan perkembangan tanaman tomat cherry hidroponik irigasi adalah jenis media tanam. Secara ... -
Perbandingan Pendapatan Usahatani Kentang (Solanum tuberosum L.) Benih Bersertifikat dan Non Sertifikat di Desa Ria-Ria Humbang Hasundutan.
(PSAH, 2023-05-26)Desa Ria-Ria merupakan salah satu sentra penanaman tanaman kentang yang tergolong cukup luas. Tanaman kentang yang dibudidayakan di Desa Ria-Ria adalah varietas granola dengan jenis benih kentang bersertifikat dan non ... -
Penetapan Standar Waktu Kerja Dan Jumlah Tenaga Kerja Untuk Mengetahui Efisiensi Sumber Daya Manusia Di PT X
(PSAH, 2022-04-22)Sumber daya manusia merupakan sumber daya yang memegang peranan penting dalam mencapai keberhasilan tujuan perusahaan, karena pada setiap aktivitas perusahaan sumber daya manusia yang dominan berperan aktif, yakni sebagai ... -
Desain Penerapan SAK EMKM Pada UMKM Sumatera Kebun Jamur Tiram.
(PSAP, 2023-01-24)Desain Penerapan SAK EMKM Pada UMKM Sumatera Kebun Jamur Tiram. Jamur merupakan salah tanaman budidaya yang baik untuk memenuhi kebutuhanasupan nutrisi. Hal yang perlu diperhatikan dalam pembudidayan jamur tiram adalah ... -
Analisis Kelayakan dan Pengembangan Bisnis Kerupuk Gele Gele.
(PSMPI, 2023-06-15)Analisis Kelayakan dan Pengembangan Bisnis Kerupuk Gele Gele. Penelitian ini bertujuan untuk melakukan analisis kelayakan bisnis kerupuk Gele Gele dari aspek keuangan dan merancang strategi pemasaran yang efektif untuk ... -
Bisnis Model BUMDes untuk peninkatan Ekonomi Desa
(PSAH, 2022-12-17)Tujuan penelitian ini adalah Merumuskan bisnis model BUMDes Siponjot Jaya dan membuat suatu contoh anggaran pendapatan dan biaya tahunan bagi BUMDes dengan menggunakan asumsi asumsi sehingga BUMDes dapat beroperasi secara ... -
Pengaruh e-recovery service quality terhadap e-loyalty pada marketplace e-commerce JD.ID.
(PSMPI, 2023-05-03)Pengaruh e-recovery service quality terhadap e-loyalty pada marketplace e-commerce JD.ID. Selama beberapa tahun terakhir, pasar online telah berkembang pesat dan mengubah praktik bisnis di era teknologi yang semakin ... -
Analisis Cost Volume Profit Bisnis Rintisan Nursery (Studi Kasus Ud. Boto Lungun).
(PSAP, 2023-06-08)Analisis Cost Volume Profit Bisnis Rintisan Nursery (Studi Kasus Ud. Boto Lungun). Bisnis tanaman hias salah satu usaha yang terkenal di dunia termasuk negara Indonesia. Usaha tanaman hias paling populer di kalangan ibu ... -
Desain Implementasi SAK EMKM Pada CV Gemilang Bahagia.
(PSAP, 2023-05-17)Desain Implementasi SAK EMKM Pada CV Gemilang Bahagia. Pada era globalisasi saat ini Indonesia semakin berkembang pesat, terutama pada usaha mikro kecil menengah atau biasa disebut UMKM. Sesuai dengan perkembangan UMKM ... -
Desain Model Penilaian Risiko Bagian Kredit pada PT.BPR Mangatur Ganda Tanjung Morawa
(PSAP, 2023-06-08)Desain Model Penilaian Risiko Bagian Kredit pada PT.BPR Mangatur Ganda Tanjung Morawa. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk membuat model matriks penilaian risiko pada bagian kredit PT.BPR Mangatur Ganda Tanjung Morawa. ... -
Desain Penganggaran Komprehensif Pada UMKM Sumatera Kebun Jamur
(PSAP, 2023-05-25)Jamur Tiram putih merupakan salah satu makanan sehat yang kaya manfaat. Jamur tiram putih juga sebagai bahan pangan yang memiliki nilai takaran gizi lengkap dengan harga yang relatif terjangkau. Sehingga hal tersebut ... -
Desain Perhitungan Biaya Produksi Untuk Perencanaan Laba Pada Komoditi Jagung Per Siklus di Desa Siponjot HUMBAHAS.
(PSAP, 2022-12-06)Desain Perhitungan Biaya Produksi Untuk Perencanaan Laba Pada Komoditi Jagung Per Siklus di Desa Siponjot HUMBAHAS. Jagung merupakan salah satu komoditi yang banyak dipilih oleh para petani sebagai sumber penghasilannya, ...