DSpace Repository
DSpace is a digital service that collects, preserves, and distributes digital material. Repositories are important tools for preserving an organization's legacy; they facilitate digital preservation and scholarly communication.
Arsip disini
Pilih arsip untuk melihat koleksinya.
Recently Added
-
ANALISIS PENERAPAN SUSTAINABILITY REPORT PADA PERUSAHAAN SUBSEKTOR PERBANKAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA
(2025-09-22)Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis tingkat penerapan Laporan Keberlanjutan Sustainability Report (SR) pada perusahaan sub-sektor perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) selama periode 2020-2023 ... -
PERENCANAAN SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN PERSEDIAAN PADA CV ABC
(2025-10-31)Pengelolaan persediaan memiliki peran penting dalam menjaga kelancaran operasional perusahaan, terutama pada sektor perdagangan. CV ABC, sebagai perusahaan dagang oleh-oleh makanan, masih menggunakan sistem pencatatan ... -
ANALISIS PENERAPAN REKONSILITAS FISKAL PADA LAPORAN KEUANGAN KOMERSIAL PT X
(2025-07-11)Tujuan dari penyusunan tugas akhir ini adalah untuk melakukan perhitungan rekonsiliasi fiskal sesuai dengan ketentuan dalam undang-undang perpajakan, serta untuk menilai apakah PT X telah menghitung Pajak Penghasilan (PPh) ... -
IMPLEMENTASI PROFITABILITAS TREND DAN FORECASTING DALAM MENENTUKAN PREDIKSI KINERJA PERUSAHAAN
(2025-10-14)Industri manufaktur Indonesia menghadapi tantangan dalam menjaga stabilitas keuangan akibat fluktuasi harga bahan baku, perubahan permintaan pasar, serta kondisi ekonomi yang tidak pasti. Penelitian ini bertujuan untuk ... -
DESAIN PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN BERDASARKAN SAK EMKM PADA UMKM INDUSTRI TAHU
(2025-05-23)Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) merupakan salah satu sektor ekonomi yang memiliki peran strategis dalam mendukung perkembangan perekonomian Indonesia namun kualitas UMKM tersebut belum optimal karena belum melakukan ...